Pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke XI tingkat Kabupaten Fakfak tinggal menghitung hari. Sebagai bentuk dukungan terhadap suksesnya ajang tersebut, Plt. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika, Statistik dan Persandian Kabupaten Fakfak, Muchamad Saleh, S.IP., M.Si., meninjau langsung lokasi pelaksanaan di Kampung Kotam Distrik Fakfak Timur Tengah. Peninjauan ini dilakukan untuk memastikan kesiapan teknis serta memberikan […]
RRI Fakfak Wawancarai Plt Diskominfo, Bahas Program Strategis hingga Tantangan Infrastruktur TIK
Fakfak – Radio Republik Indonesia (RRI) Fakfak melakukan wawancara eksklusif dengan Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Fakfak, Muchamad Saleh, S.IP., M.Si., pada Selasa (23/9/2025). Wawancara yang berlangsung di ruang kerja Plt Diskominfo ini membahas sejumlah isu penting, mulai dari program-program strategis di setiap bidang hingga tantangan pembangunan infrastruktur teknologi informasi […]